Samudra Ilmu Agama Islam

Islam Rahmatan Lil 'Alamin

Posts Tagged ‘hunain’

HUNAIN DAN TA’IF

Posted by Administrator pada 23 Oktober 2008

Malik b. ‘Auf menghasut

DENGAN perasaan gembira karena kemenangan yang telah diberikan Tuhan, kaum Muslimin masih tinggal di Mekah setelah kota itu dibebaskan. Mereka sangat bersenang hati sekali karena kemenangan besar ini tidak banyak minta kurban. Setiap terdengar suara Bilal mengucapkan azan sembahyang, cepat-cepat mereka pergi ke Mesjid Suci, berebut-rebutan di sekitar Rasulullah, dimana saja ia berada dan ke mana saja ia pergi. Baca entri selengkapnya »

Posted in Sejarah Hidup Rasulullah (Husain Haikal), Siroh Rasulullah | Dengan kaitkata: , , | Leave a Comment »